Cara Mendapatkan Penghasilan Dari Gambar AI

Cara Mendapatkan Penghasilan Dari Gambar AI - Gambar artificial intelligence (AI) merupakan gambar hasil generate dari text to image ataupun image to image dari AI baik stable diffusion, Dall-e, leonardo ai ataupun midjourney yang dibuat untuk tujuan tertentu.

Gambar yang sudah dibuat inilah yang juga dapat bernilai ekonomis dengan menjualnya ke situs microstock adobe stock.

Kenapa ke adobe stock, karena adobe stock merupakan situs microstock yang menerima gambar dari generative AI, sehingga dapat dijual di situs tersebut.

kelebihan adobe stock dibanding situs microstock lainnya yakni dari rate harga setiap gambar cenderung lebih tinggi dibanding situs microstock lainnya, dan sudah menerima gambar AI

kekuranggan yakni di bagian proses review gambar yang disubmit cenderung lama bisa sampai sekitar 8 mingguan.

cara mendaftar menjadi contributor adobe stock

  • pertama kalian buat akun dahulu di https://contributor.stock.adobe.com
  • kemudian kalian tinggal upload gambar AI yang sudah kalian buat
  • selanjutnya tingga diberi judul dan tag kategori gambarnya
  • jangan lupa beri ceklist pada "created using generative AI tools"
  • selesai kalian tinggal menunggu proses review gambarnya apakah diterima atau ditolak

minimum pembayaran dari situs adobe stock juga terbilang cukup kecil yakni $25

Baca juga: Kumpulan Situs Generative AI Gambar

Next Post Previous Post
4 Comments
  • Kang Ismet
    Kang Ismet 27 Agustus, 2024

    masih aktif mas... lanjukan

    • Marwanto606
      Marwanto606 30 Agustus, 2024

      masih mas,

    • Kang Ismet
      Kang Ismet 30 Agustus, 2024

      saya pake template JT juga, tapi di admin ga muncul centang nya ... kenapa ya

    • Marwanto606
      Marwanto606 31 Agustus, 2024

      punyaku juga mas, komen lama admin ga ada centangnya

Add Comment
comment url